Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2013

Manfaat buku sekolah elektronik (BSE)

Buku sekolah elektronik atau biasa disebut juga BSE merupakan sebuah materi yang ditulis dalam bentuk pdf untuk menunjang belajar siswa paling tidak dengan adanya bse ini juga sebagai langkah penyelamatan bumi. Setiap lembar dari sebuah buku itu kita umpamakan sebagai satu ranting pohon bayangkan jika sebuah buku bmempunyai setarus halaman toh sudah seratus ranting yang kita gunakan itu untuk satu copian buku. jika buku tersebut di distribusikan keseluruh sekolah diin donesia berapa juta ranting yang akan kita gunakan untuk belajar. Sayangnya pembuatan buku ini tidak ada penyegaran sama sekali BSE diterbitkan tahun 2008 sampai sekarang saya menulis artikel ini belum ada yang baru lagi. padahal manfaat bse sangat besar selain menghemat ranting pohon tentunya juga kita gunakan untuk belajar, dimana bse ini tidak akan pernah lusuh meski tahun berganti. tidak akan pernah sobek meski bulan sudah terlampau jauh, tapi kenapa tidak ada pembaharuan. Jangan hanya menuntut siswa untuk bi

Robohkan Saja Sekolah-Sekolah

Lagi marak-maraknya UAN gagal nasional yang tengah diberitakan di banyak media masa, sempat terfikir dalam benak saya sebenarnya sekolah-sekolah dirobohkan saja, tidak usah diadakan pendidikan formal toh nyatanya sekarang ini banyak yang mengeluh tentang sistem pendidikan yang sedang berlangsung di negara kita ini. Kenapa harus dengan nilai yang tinggi baru dikatan berhasil dalam menjalani pendidikan dan mereka yang hanya melakoni pendidikan di sekolah secara umum masih sulit untuk mendapatkan nilai tinggi, rata-rata mereka harus mengikuti bimbingan belajar diluar sekolah untuk mendapatkan nilai yang optimal, lalu siapa yang sebenarnya mencerdaskan mereka sekolah atau bimbel yang mereka ikuti. Selama mereka bersekolah 3 tahun mereka hanya ditentukan dalam beberapa hari saja dan sekolahpun tidak berani menjamin anak didiknya untuk bisa lulus dalam UN, kalah dong dengan lembaga bimbel yang berani memberikan garansi jika yang mengikuti LBB mereka dalam beberapa bulan saja mereka m

tips belajar matematika menyenangkan

MENYERAMKAN !!!! itulah sebuah momok yang hadir ketika anak-anak akan memulai belajar ‎matematika , ha ha ha.... siapa sih yang menanamkan momok itu pada anak-anak. seharusnya momok itu ‎belajar matematika menyenangkan itu bisa di tanamkan sejak masih kecil sehingga ketika anak beranjak ‎benar-benar bergelut dengan rumus matematika tidak ada lagi momok menyeramkan, oke sekarang ‎simak baik-baik ya tips-tips berikut untuk bisa belajar matematika secara menyenangkan gitu loch.‎ Berikut ini ada sedikit tips agar anak-anak tertarik untuk mempelajari matematika dan mereka bisa ‎dengan cepat mengerti pelajaran matematika.‎ A. Tips untuk para guru agar dapat membuat peserta didik merasa nyaman dan senang dalam belajar ‎matematika di sekolah.‎ Perencanaan mengajar matematika yang baik ‎  Sebagai seorang guru yang baik dalam memberikan pelajaran harus mempunyai waktu untuk membuat ‎persiapan dalam mengajar. Hal ini bertujuan agar guru mampu menyampaikan materi dengan sebaik-‎ba

Menanamkan belajar matematika itu menyenangkan sejak balita

Cara membangun belajar matematika itu menyenangkan sejak dini, nah itulah pokok bahasan kita kali ini yang akan kita bahas bersama, so baca baik-baik ya kalo ada kekurangan tolong di tambahi di komen ya, terima kasih sebelumnya.... Untuk meningkatkan rasa cinta pada matematika anak perlu dirangsang sejak dini.  karena jika anak sudah memasuki umur balita kita bisa sedikit-sedikit memberikan konsep matematika ringan.  Rangsangan dapat dilakukan secara rutin agar memberikan dampak positif dalam meningkatkan kecerdasan logika pada anak. Secara tidak sadar dalam lingkungan disekitar kita meneemui berbagai angka dan hitungan yang bisa kita hubungkan dengan konsep matematika.  Contoh misalnya ketika membeli buah apel.  Buah apel yang kita beli tentu  akan memiliki jumlahdan bisa kita hitung.  Kalau kita yang menghitung mungkin tidak  memberikan efek yang berarti,. tapi jika kita menyuruh anak-anak kita ( kalo yang sudah punya anak) atau anak-anak tetangga ( bagi yang belum punya an

Terapkan Belajar Matematika Itu Menyenangkan

Mengajak seorang anak untuk  belajar Matematika itu mudah. Anda bisa memulainya dari keadaan sehari-hari. Misal ketika sedang menyajikan makanan, Anda bisa meminta anak membantu sekaligus belajar. Dengan cara yaitu meminta anak menghitung berapakah banyaknya piring atau gelas yang dibutuhkan untuk menyajikan makanan. Ketika pulang berbelanja, mintalah buah hati kita untuk memilah barang dengan dikelompokkan jenisnya. misal Cabe, tomat dan bawang masuk kelompok bumbu. Sayuran dan lauk dikelompokkan tersendiri. Dengan begini, sadar tidak sadar anak sudah belajar konsep himpunan. Proses pembelajaran matematika menggunakan simbol menciptakan sifat abstrak yang menyulitkan. Misal penggunaan simbol +, - dan = itu dapat dimulai ketika sedang bermain. Mintalah mereka menghitung banyaknya bola atau boneka atau lainnya yang dimilikinya. Berikan sejumlah barang lainnya. dan Anda dapat memberirak penjelasan mengenai konsep penjumlahan di kejadian ini. Tips Khusus Agar Anak Menyu